Perguruan Seni Beladiri Indonesia Tapak Suci

Dengan Iman dan Akhlak kita menjadi kuat tanpa Iman dan Akhlak kita menjadi Lemah

Self Defence Art

Seorang Mukmin yang kuat lebih baik dari pada seorang mukmin yang lemah.

Menjunjung tinggi Sportifitas dalam Beladiri

Barang siapa yang bersungguh-sungguh maka dapatlah ia.

We are the Champions

Jangan pikirkan kegagalan kemarin, hari ini sudah lain, sukses pasti diraih selama semangat masih menyengat.

Tapak Suci Sumatera Barat

Manjagoan Harimau Lalok.

Pesantren Terpadu INSAN CENDEKIA BOARDING SCHOOL Payakumbuh

Alamat. Jl RA Kartini Kel. Padang Kaduduk Kec. Payakumbuh Sumatera Barat

Forum Komunikasi Tapak Suci Pesantren Sumatera Barat (FORKOM TSP-SUMBAR)

Alamat. Pondok Modern Thawalib Cubadak Aia, Padang Sumatera Barat

Pondok Modern Thawalib Gunung Padang Panjang

Alamat. Jl H. Piobang, Padang Panjang, Prov.Sumatera Barat

Sabtu, 19 Oktober 2013

Jumat, 18 Oktober 2013

Kontingen Thawalib Gunung

Kontingen Thawalib Gunung Poto Bersama setelah acara Kejuaraan TSP-SUMBAR ke4 2013

Juara umum putri kejuaraan TS Sumbar ke 4

      juara umum putri pada acara kejuaraan tapak suci pesantren se-sumatra ke 4 di aula baiturrahmah padang forum komunikasi tapak suci pesantren sumatera barat (FORKOM TSP-SUMBAR) di raih oleh Kontingen Pondok Modern Thawalib Gunung Padang Panjang
 

Kamis, 17 Oktober 2013

Selasa, 15 Oktober 2013

Doa Pembukaan Dan Do'a Penutupan Latihan Tapak Suci

Doa Pembukaan dan Doa Penutupan dilaksanakan dalam Sikap Duduk Berdoa, dilakukan dengan khidmat dan tertib. Doa Pembukaan dan Doa Penutupan dilaksanakan pada setiap kegiatan pendidikan dan latihan,   oleh seluruh anggota Tapak Suci

Doa Pembukaan
Bismillaahirrahmaanirrahiim,

MATERI DASAR PENDIDIKAN TAPAK SUCI TINGKAT TIGA (Sabuk Melati Coklat 3)


Tradisi Tapak Suci
1.
Salam Tapak Suci
Jurus
1.
Jurus Merpati
2.
Jurus Rajawali
3.
Jurus Lembu Jantan
4.
Jurus Harimau
Teknik Praktis
1.
Teknik Praktis 1
2.
Teknik Praktis 2
3.
Teknik Praktis 3
4.
Teknik Praktis 4
5.
Teknik Praktis 5
6.
Teknik Praktis 6
7.
Teknik Praktis 7
8.
Teknik Praktis 8

Jumat, 11 Oktober 2013

Kamis, 10 Oktober 2013

Tapak Suci Muhammadiyah Cabang Payakumbuh SMP-IT Insan Cendekia

GALLERY POTO 2012

Ikatan Pencak Silat Indonesia

Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) adalah organisasi nasional Indonesia yang membawahi kegiatan Pencak silat secara resmi , antara lain menyelenggarakan pertandingan, membakukan peraturan dan lain-lain.



Sejarah

Pencak silat sebagai bagian dari kebudayaan bangsa Indonesia berkembang sejalan dengan sejarah masyarakat Indonesia yang sangat baik. Dengan aneka ragam situasi geografis dan etnologis serta perkembangan zaman yang dialami oleh bangsa Indonesia, Pencak Silat dibentuk oleh situasi dan kondisinya. Kini Pencak Silat kita kenal dengan wujud dan corak yang beraneka ragam, namun mempunyai aspek-aspek yang sama.
Pencak Silat merupakan unsur-unsur kepribadian bangsa Indonesia yang dimiliki dari hasil budi daya yang turun temurun. Sampai saat ini belum ada naskah atau himmpunan mengenai sejarah pembelaan diri bangsa Indonesia yang disusun secara alamiah dan dapat dipertanggung jawabkan serta menjadi sumber bagi pengembangan yang lebih teratur.
Hanya secara turun temurun dan bersifat pribadi atau kelompok latar belakang dan sejarah pembelaan diri inti dituturkan. Sifat-sifat ketertutupan karena dibentuk oleh zaman penjajahan pada masa lalu merupakan hambatan pengembangan di mana kini kita yang menuntut keterbukaan dan pemassalan yang lebih luas.